[close]

SELAMAT DATANG DI BLOG GOLDEN INFO

Blog ini dibuat untuk memberikan informasi kepada pengunjung blog "GOLDEN INFO"

Selasa, 17 November 2009

ATTITUDE VALUE


ATTITUDE VALUE

Suatu kepercayaan yang kecil membuat hidup bisa jadi nyaman dan bernilai 100%. Dan jika kita perumpamakan abjad dari A - Z sama dengan nilai angka dari 1 – 26 ( A=1, B=2, C=3, dst……..). Dan menjadi pertanyaan apa yang bernilai 100% dalam hidup ini ?

Apakah “ HARD WORK” bisa hidup menjadi nyaman ? Mari kita konversikan abjad yang ada di kata “ HARD WOK” dalam nilai angka :
H + A + R + D + W + O + R + K
8 + 1 + 18 + 4 + 23 + 15 + 18 + 11 = 98%


Apkah ”KNOWLEDGE” menjadi pendorong hidup sukses ?
K + N + O + W + L + E + D + G + E
11 + 14 + 15 + 23 + 12 + 5 + 4 + 7 + 5 = 96%

Atau apakah “ LOVE “ bisa hidup ini menjadi indah dan aman ?
L + O + V + E
12 + 15 + 22 + 5 = 54%

Atau Apakah “ LUCK “ menjadi kehidupan ini menjadi sukses ?
L + U + C + K
12 + 21 + 3 + 11 = 47%

Dari kata-kata diatas jangan diantara kita berpikir ini merupakan yang sangat penting. Jadi apa itu yang paling penting dalam kehidupan kita sehari-hari agar hidup ini nyaman dan dapat dipercaya 100% ?

Apakah “ MONEY “ ? Jawabannya “ Tidak “
M + O + N + E + Y
13 + !5 + 14 + 5 + 25 = 72%

Atau “ LEADERSHIP “ ? Tidak juga
L + E + A + D + E + R + S + H + I + P
12 + 5 + 1 + 4 + 5 + 18 + 19 + 9 + 16 = 89%

Setiap permasalahan mempunyai pemecahannya jika kita mau merubah “ ATTITUDE “ kita. Maka bila Anda dapat hidup dengan nyaman dan dipercaya orang lain , jadi ubahlah “ ATTITUDE “ Anda. Tidak percaya? Mari kita konversikan “ ATTITUDE “ dalam nilai angka :

A + T + T + I + T + U + D + E
1 + 20 + 20 + 9 + 20 + 21 + 4 + 5 = 100%

Oke dech, Let’s Change our Attitude, You change your life !!! Attitude is Everything.

Silahkan informasikan ke teman-teman Anda setelah Anda baca postingan ini.

BACA ARTIKEL :

DICARI ORANG KREATIF

PROFESIONALKAH ANDA ?





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Subscribe to updates

Mengenai Saya

Foto saya
Saya tamatan Universitas Andalas - Padang Angkatan 1990, Jurusan Akuntansi. SMA 6 Pekanbaru angkatan 1987.

Pengikut